
MAKASSAR SPIRITNEWS.COM.- Selama 11 hari Panda Biro SDM Polda Sulawesi Selatan, pada seleksi penerimaan terpadu calon Anggota Polri T.A., 2025, berakhir Pada Hari Jum'at, Tanggal 11/04/2025, sekertariat bersama tim medis, telah melaksanakan tahapan pemeriksaan kesehatan tahap pertama dengan Perinsip "BETAH" Yakni : BERSIH, TRANSPARAN, AKUNTABEL dan HUMANIS, serta TIDAK DIPUNGUT BIAYA (gratis), serta CLEAR and CLEAN, NO CALO NO PENEMBAK DIATAS KUDA.

Dengan rincian sebagai beriku;

Pemeriksaan kesehatan yang dilakukan meliputi pengecekan mata, THT, gigi, komposisi tubuh, tekanan darah dan denyut nadi, pemeriksaan fisik secara umum, serta pengumuman hasil Rikkes I secara terbuka melalui layar proyektor.
Pelaksanaan Rikkes I ini merupakan bagian dari sistem seleksi terpadu dan transparan menuju rekrutmen anggota Polri yang bersih, objektif, dan akuntabel.
Dimana kegiatan berlangsung lancar, tertib, serta tetap mengedepankan protokol pemeriksaan yang ketat dan profesional, yang selalu dalam pengawasan dari Was Internal perwakilan dari perwakilan dari Inspektorat bersama Unit Binpam Bidpropam Polda sulsel dan Was Eksternal Perwakilan dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Sulsel bersama Perwakilan dari Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Makassar.(rusli).