WATAMPONE SPIRITNEWS.- Kapenrem 141/Tp. Mayor Arm Arfan Towasi menjelaskan, "Rabu tanggal 30 Maret 2022, pukul 16.00 Wita, Pelaksanaan pengumuman hasil seleksi Administrasi, Kesehatan dan Kesemaptaan Jasmani CATA PK TNI AD Gel I TA 2022, dari 421 orang dan yang dinyatakan berhak mengikuti seleksi tahap berikutnya sebanyak 182 orang yaitu pemeriksaan Psikologi dan Kesehatan (Rontgen). Ucapnya.
Hadir dalam kegiatan, Kolonel Arm Yani Ari Sasangko (Kasi Pers Kasrem 141/Tp), Kolonel Inf Agung Sukoco, S.H. (Kasi Intel Kasrem 141/Tp), Letkol Inf Hariadi, S.Pd.(Pawas Werving Irdam XIV/Hasanuddin), Letkol Caj Hari Sakti Achwan, S.Sos.(Kaajenrem 141/Tp). Mayor Inf Sapto Budi Setianto, S.E. (Pasibinpers Korem 141/Tp), Kapten Inf Eko Sulistiono (Kajasrem 141/Tp).(*/Penrem 141/Toddopuli).