Foto, Bhabinkamtibmas Desa Pattopakang Salurkan Bantuan Polri Berupa Beras
ONLINE-SPIRIT.COM .– Bhabinkamtibmas Polsek Mangarabombang Polres Takalar Desa Pattopakang Brigpol Harianto melaksanakan penyaluran bantuan bansos polri berupa beras sebanyak 10 kg / KK di Desa Pattopakang yang diberikan sebanyak 4 ( Empat ) KK dan tetap menghimbau kepada warga agar tetap mematuhi protokol Kesehatan dalam rangka memutus mata rantai penyebaran penularan Virus Corona ( Covid-19), Sabtu (13/06) Pagi.
Dalam kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai wujud kepedulian Polri terhadap masyarakat miskin yang Terdampak Pandemi Covid 19 dan dapat meringankan beban masyarakat dalam menghadapi pandemi virus covid 19, Ujar Brigpol Harianto.
Briptu Abdul Kadir selalu berbagi informasi kepada warga agar jangan mudah terprofokasi dengan informasi yang tidak jelas atau hoax dan mendekatkan diri kepada Allah SWT.
Mengajak memakai masker dalam kegiatan apapun terutamama jangan saling bersalaman atau berjabak tangan cukup dengan menunduk dan menepuk kedua tangan.
Ditempat dan waktu yang sama SALATI salah satu warga yang mendapatkan bantuan menuturkan bahwa sangat berterimah kasih kepada Polri dengan adanya program bantuan semacam ini krn sangat membantu kami warga miskin yang Terdampak Covid 19.
Ditempat terpisah, Kapolsek Mangarabombang AKP SUDIRMAN, SH melalui Kasihumas Polsek Marbo Aipda Sahrir saat dikonfirmasi sangat mengapresiasi giat himbauan kepada masyarakat agar dapat lebih disiplin menyikapi peraturan pemerintah tersebut dilaksanakan pada Sabtu (13/06) pagi(*/Humas Polsek Marbo).