-->

SPIRITNEWS BERITANYA: LUGAS, JUJUR DAN DAPAT DIPERCAYA

**** SPIRITNEWS "AYO KITA MEMILIH PEMIMPIN YANG PEDULI KEPENTINGAN RAKYAT DAN YANG MENGUTAMAKAN KEBUTUHAN RAKYAT , " ****
Nahkodai Kemenag Sinjai, Melantik dan Mengambil Sumpah Jabatan Pejabat Esalon IV
Nahkodai Kemenag Sinjai, Melantik dan Mengambil Sumpah Jabatan Pejabat Esalon IV

Nahkodai Kemenag Sinjai, Melantik dan Mengambil Sumpah Jabatan Pejabat Esalon IV

Foto, Kementerian Agama Kabupaten Sinjai Prov Sulsel yang di nahkodai oleh  
H.Abd Hafid M.Talla M.AP,
 Pada Hari Kamis 23 2020, Pagi.

Sinjai, SpiritNews. com.- Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Esalon IV, bertempat di ruang Aula Kantor Kemenag Sinjai  Jln.Jenderal Sudirman  No.8  Kelurahan Bongki Kecamatan Sinjai Utara  Kabupaten Sinjai

Sementara berdasarkan pantauan turut hadir dalam acara tersebut Dosen pasca sarjana UIN Alauddin Makassar Prof. Dr. H. M. Galib, MA bersama rombongan, Para Kepala KUA se Kab.Sinjai, Para Pengawas Se Kab Sinjai, Para Kepala Madrasah Negeri dan Swasta Se Kab.Sinjai, Para Kepala RA  Se Kab.Sinjai dan Ketua Dwp Kemenag Sinjai serta JFU/JFT lingkup kementerian Agama Kabupaten Sinjai

Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan tersebut dilakukan bersadarkan PMA No. 19 Tahun 2019 tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Kementerian Agama.

Dalam kesempatan ini ada beberapa pejabat yang dikukuhkan sesuai jabatan sebelumnya, sedangkan lainnya pejabat baru. Berikut nama pejabat  yang dilantik/pengukuhan  tersebut diantaranya :

1.- H.Syamsul Bakhri S.Ag  sebagai Kepala Sub Bagian Tata Usaha Jabatan Lama sebagai Kepala Seksi Bimbingan Masyarakat  Islam

2.- H.Roslan S.Ag,M.Pd.I sebagai Kepala Seksi Pendidikan Agama Islam jabatan lama Kepala Sub Bagian Tata Usaha

3.- Dra Kamriati Anies M.Pd.I sebagai Kepala Seksi Pendidikan Madrasah jabatan lama Kepala Seksi Pendidikan Madrasah

4.- Pelita S.Sos M.AP sebagai Kepala Seksi Bimbingan Masyarakat  Islam jabatan lama Kepala Seksi Pendidikan Agama Islam

5.- H.Akmaluddin S.Ag,M Pd.I sebagai Kepala Seksi Pendidikan Diniyah dan  Pondok Pesantren jabatan lama Kepala Seksi Pendidikan Diniyah dan  Pondok Pesantren

6.- Syamsu Alam S.Ag,MH sebagai Kepala Seksi Penyelenggara Haji dan umrah jabatan lama Kepala Seksi Penyelenggara Haji dan umrah

7.- Drs H.Sopyan P sebagai Penyelenggara Zakat dan Wakaf jabatan lama Penyelenggara Syariah

Kepala Kantor Kementerian Agama Kab.Sinjai H.Abd Hafid Dalam sambutanyan menyapaikan bahwa dimana  tagline yang disampaikan oleh Kakanwil Kemenag Sulsel H.Anwar Abubakar  bahwa seluruh pejabat kementerian Agama secepat mungkin dilaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Esalon IV dengan bersadarkan PMA No. 19 Tahun 2019 tentang Organisasi dan Tata Kerja Instansi Vertikal Kementerian Agama paling lambat 31 Januari 2020 dan Seseui dengan arahan Mentri Agama RI Facrul Razi saat Rakorjawas tahun 2020 yang berlangsung pada tanggal 17-18 Januari 2020 bertempat di Ballroom Hotel Borobudur Jakarta menyampaikan  kepada kakankemenag Kab/Kota se Indonesia untuk melantik sesuai dengan persiapan masing masing sehingga pada hari ini kita melakukan pelantikan di kemeterian Agama Sinjai,

Lanjut dikatakan Rotasi dan Mutasi dalam suatu instansi adalah hal yang biasa segala sesuatu akan di bergilirkan kepada manusia  dari hati ke hati ada yang tidak pernah menduga akan di pindahkan dari tempat yang satu ketempat yang lain,ini bukan merupakan dari Baperjakat tapi ini semata mata pertimbangan dari pimpinan untuk menggeser mana kala memenuhi syarat untuk geser,

Dalam kondisi seperti ini jangan sampai ada lagi  yang membentuk opini opini di masyarakat bahwa mungkin ada pertimbagan lain  sehingga terjadi Rotasi dan Mutasi di Kementerian Agama Kab.Sinjai

Akan tetapi Ini merupakan salah satu  etika dalam suatu jabatan  struktural diamana  dalam aturan  5 tahun  akan ada pergeseran,dalam  pergeseran ada bebera yang perlu di pertimbangkan oleh pimpinan diantaranya  memiliki kesalahan  yang tidak bisa di tolelir atau tenaganya di butuhkan di tempat lain atau yang bersangkutan sudah lama di tempat tersebut dan harus mencari pengalaman di tempat lain dan inilah mungkin alasan pimpinan sehingga memutasi ke tempat lain.

Jangan ada opini opini yang berkembang apa lagi di masyarakat setelah pelantikan ini karena ini semata samata untuk bagaimana komunikasi dan  harmonisasi berlanjut  dalam suatu insitusi  tetap berlanjut,Pinta H.Abd Hafid

Diakhir sambutannya  diera keginian tidak ada lagi istilah tempat basah khususnya di insitusi Kementerian Agama penghasilan kita sudah terukur dan di ukur oleh negara dan kita harus syukuri seperti posisi kita saat ini dimana kita di tempatkan pada hari ini,Mari kita bekerja secara maksimal dan merumuskan visi misi bagaimana bisa mencapai sasaran untuk visi misi presiden Joko widodo terwujud  "Indonesia Maju", katanya. (*/Inmas Kemenag Sinjai).

Baca juga:

Admin
Fusce justo lacus, sagittis vel enim vitae, euismod adipiscing ligula. Maecenas cursus gravida quam a auctor. Etiam vestibulum nulla id diam consectetur condimentum.