Foto Bersama DI Acara Maulid Nabi Besar Muhammad SAW,
Pada Hari Selasa Tanggal18 Desember 2018 Pukul 12.15 Wita.
SpiritNews. com.- Jajaran Korem 141/Tp menyelenggarakan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW. Dengan tema " Mari kita aktualisasikan sikap dan prilaku Rasullullah dalam pelaksanaan pembangunan di segala aspek kehidupan menuju masyarakat yang mandiri, berdaya saing dan sejahtera ". Yang di laksanakan di rumah Jabatan Bupati Bone. Jln petta Ponggawae. Watampone dengan Ust penceramah. Dr Syamsul Alam Usman, MA.
Mengawali acara, Bupati Bone Dr A Fahsar M Padjalangi mengucapkan terima kasih kepada seluruh undangan yang telah menghadiri acara maulid ini, dan Bupati Bone mengajak kepada seluruh yang hadir dalam kegiatan ini mengambil hikmah dari Maulid Nabi. dan selanjutnya ceramah dari Ust.
Selain itu menurut Lettu Arh Darwis mengatakan bahwa dalam sambutan Bupati Bone yang intinya mari kita senantiasa menerapkan sifat-sifat nabi Muhammad SAW dalam kehidupan sehari-hari sehingga hidup bisa lebih bmakna dan bermanfaat bagi sesama manusia.
Di akhir acara, pengumuman lomba hias MALE yang dbacakan oleh panitia serta penyerahan hadiah dan dilanjutkan foto bersama, kegiatan selesai tertib, aman, dan lancar, Pada Hari Selasa Tanggal 18 Desember 2018.
Lebih lanjut Paur Prod Penrem 141/Tp, menuturkan bahwa turut hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Bupati Bone. Dr Andi Fashar M Padjalangi. M.si., Danrem 141/Tp. Kolonel Inf Suwarno S.A.P., Kasrem 141/Tp. Letkol Inf Bobbie Tryanto. S.I.P, Dandim 1407/Bone. Letkol Inf Mustamin., Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 141/Toddopuli. Ibu Heny Suwarno, Forkopindah Kab. bone,Warga masyarakat Kab. Bone.
Menurut Lettu Arh Darwis kegiatan tersebut, telah dilaporkan kepada Asintel Kasdam XIV/Hsn, Aster Kasdam XIV/Hsn, Kapendam XIV/Hsn, Kasrem 141/Tp, Para Kasirem 141/Tp(*).