Foto,Kapolres/Wakapolres
Sidrap Ikut Shalat Jenazah
SpiritNews.com. - Kapolres Sidrap AKBP M.Anggi Naulifar Siregar,S.Ik M.Si,dan Waka Polres Sidrap APRI PRASETYA S.Sos
menunjukkan sifat empati dan kepedulian kepada warga, itu terlihat pada saat
ada warga yang meninggal dunia di sekitar Mako Polres Sidrap.
Dengan penuh kekhusyuan Kapolres Sidrap dan Waka Polres
Sidrap bersama dengan personil Polres Sidrap lainnya memberikan penghormatan
terakhir pada warga yang meninggal tersebut dengan ikut melaksanakan shalat jenazah pada warga yang meninggal dunia
tersebut di Mesjid Al Ikhkas Pangkajene Sidrap.
Ini salah satu bentuk perubahan di Institusi Polri,dengan
melibatkan semua personil dan hal ini dan barusan saya lihat yang begini dan
jarang terjadi hal yang begini" kata salah seorang pelayat.
Sifat peduli dan empati kedua pimpinan di Polres Sidrap ini,terhadap
warga kami harapkan semua pentinggi polri yang ada Kabupaten/Kota,mampu menjadi
contoh teladan bagi semua personilnya baik dalam pelaksanaan tugas maupun dalam
mengapliasikan dikehidupan pribadi masing masing anggota,terangnya.(*).